Pages

Thursday, May 21, 2009

Kamera Super Berdasarkan Mata Tokek

Share & Comment
lmuwan mendapati tokek mampu menangkap warna saat di malam hari. Pengetahuan mengenai mata tokek ini, bisa untuk membuat kamera serta lensa yang lebih baik di masa datang.




“Tokek merupakan binatang kecil yang bisa melihat warna di malam hari,” kata Lina Roth, peneliti di Lund University.

Kunci kelebihan penglihatan itu adalah kemampuannya dalam pemfokusan ke zona yang berbeda. Roth dan timnya mempublikasikan penemuan itu di Association for Research in Vision and Ophthalmology.

Sistem optik tokek ini 350 kali lebih sensitif dari pada kemampuan manusia menangkap warna-warna saat malam hari.

Tokek mampu memproses berbagai gelombang cahaya secara simultan di retina. Hal itulah yang menyebabkan tokek mampu menghasilkan gambar yang tajam, setidaknya yang paling terang pada saat suasana gelap.(INILAH.COM)
Tags: , ,

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

0 comments:

Post a Comment

 

Popular Content

Open Cbox

Recent Posts

Why to Choose RedHood?

ShoutMix chat widget
Copyright © Sebagian Kecil Informasi Dunia Ada Disini | Designed by Templateism.com